Harga Emas Antam Naik Rp17 Ribu, Kini Dijual Rp1.836.000 per Gram

Share:

Ilustrasi emas batangan (sumber foto: Pexels/Michael Steinberg)

NASIONAL, Balinews.id -Harga emas Antam pada Kamis (3/4/25), mengalami kenaikan sebesar Rp 17 ribu. Berdasarkan situs Logam Mulia, harga emas hari ini Rp 1.836.000 per gram,dimana sehari sebelumnya harga emas Antam berada di Rp 1.819.000 per gram. Untuk harga buyback emas Antam hari ini juga mengalami kenaikan Rp 17.000 yaitu pada Rp 1.688.000 per gram.

Berikut rincian harga emas Antam hari ini:

  • 1 gram: Rp 1.836.000
  • 2 gram: Rp 3.612.000
  • 3 gram: Rp 5.393.000
  • 5 gram: Rp 8.955.000
  • 10 gram: Rp 17.855.000
  • 25 gram: Rp 44.512.000
  • 50 gram: Rp 88.945.000
  • 100 gram: Rp 177.812.000
  • 250 gram: Rp 444.265.000
  • 500 gram: Rp 888.320.000
  • 1.000 gram: Rp 1.776.600.000
BACA JUGA :  Berawal Dari Sengketa Tanah, Begini Kronologi Konflik Kasepekang di Nusa Penida

Emas memang salah satu pilihan yang sangat cocok untuk investasi jangka panjang. Nilainya yang relatif stabil dan cenderung meningkat seiring waktu menjadikan emas sebagai aset yang aman dan menguntungkan. (*)

Catatan: Jika Anda memiliki informasi tambahan, klarifikasi, atau menemukan kesalahan dalam artikel ini, jangan ragu untuk menghubungi kami melalui email atau melalui kontak di situs kami.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Lainnya

BADUNG, BALINEWS.ID – Kebakaran hebat melanda sebuah bangunan dua lantai yang difungsikan sebagai warung kelontong dan kos-kosan di...

BANGLI, BALINEWS.ID – Pedagang bakso Masno di Jalan Raya Pasar Tenten Kintamani viral di media sosial. Pedagang tersebut...

BALINEWS.ID – Penderita diabetes, baik tipe 1 maupun tipe 2, perlu waspada terhadap fenomena fajar atau dawn phenomenon....

VIRAL, Balinews.id – Warga yang tinggal di sekitar Jalan Tukad Pakerisan, Panjer, Denpasar Selatan, dibuat heboh pada Kamis...

Breaking News

Berita Terbaru
PHK
NIK
USG
Pil
ATM
atv
DPR
AHY
kos
PSN
IU
PKB
ASN
KPK
BNN
PAD
TKP
KAI
SEO
BSN
Tas
lpd
5km
Run
Sar
UKT
tni
bkk
PLN
api
KTP
KEK
MoU
Kue
WNA
PMK
BPS